Mata Dunia
Manusia merupakan makhluk yang sangat meyukai keindahan, kelarasan, serta keseimbangan yang dimana hal inilah yang membuat hidup menjadi lebih bermakna. Manusia yang diciptakan dengan memiliki otak, berlomba-lomba untuk membuat suatu hal yang indah. Seperti pada gambar, yang dimana kelarasan meja dan kursi yang tertata rapi, jendela besar yang membuat ruangan ini menjadi aesthetic dari sudut pandang tertentu. Namun jangan hanya fokus mencari keindahan yang hanya diciptakan oleh manusia. Apabila kita melihat diluar jendela, terdapat susunan gunung yang membuat suatu lanskap yang mengagumkan. Sebelum manusia memahami arti kata indah di kehidupan mereka, tuhan telah menciptakan dunia yang memiliki keindahan tak terbatas.
Bumi dan langit, hutan dan ladang, danau dan sungai, gunung dan laut adalah sekolah yang sangat baik. Alam mengajari kepada kita lebih dari yang dapat kita pelajari dari buku
Manusia merupakan makhluk yang sangat meyukai keindahan, kelarasan, serta keseimbangan…
TelUtizen Campus Life
https://campuslife.telkomuniversity.ac.id/2023/08/30/mata-dunia/
Comments
Post a Comment